
SAMARINDA, BERITAKALTIM.COM – Sesuai jadwal, Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Berau Tahun 2016 disampaikan ke DPRD Berau, melalui rapat paripurna yang digelar Rabu (18/11/2015) kemarin di ruang rapat utama gedung DPRD Berau Jalan Gatot Soebroto Tanjung Redeb, Kabupaten Berau Kalimantan Timur
Comments are closed.