Jenderal TNI Andika Perkasa Nonton Tarik Tambang TNI AD – US Army
BERITAKALTIM.CO- Kasad Jenderal TNI Andika Perkasa bersama istri dan rombongan menghadiri kegiatan Sport Day dan Culture Day di Markas Yonif Raider 600/Modang, Manggar, Balikpapan Utara, Jumat (13/8/21).
Meski cuaca sedang dirundung hujan,…