Adnan/Indah pastikan tiket semifinal Thailand Masters 2026
BERITAKALTIM.CO - Ganda campuran Indonesia Adnan Maulana/Indah Cahya Sari Jamil melangkah ke semifinal BWF World Tour Super 300 Thailand Masters 2026 setelah menyelesaikan laga perempat final secara dramatis melawan pasangan China Cheng…
Fulham resmi rampungkan transfer Oscar Bobb dari Manchester City
BERITAKALTIM.CO - Fulham resmi merampungkan transfer penyerang muda Oscar Bobb dari Manchester City. Pemain asal Norwegia itu diboyong dengan nilai transfer mencapai 27 juta pound sterling (Rp624 miliar).
“Klub dengan senang hati…
Klasemen Grup C: Uzbekistan buka peluang dampingi Jepang ke 16 besar
BERITAKALTIM.CO - Timnas Uzbekistan memperbesar peluang untuk mendampingi Jepang lolos ke 16 besar Piala Asia Futsal 2026 dari Grup C, setelah memenangi pertandingan mereka melawan Australia.
Pada pertandingan yang dimainkan di Indonesia…
