Manchester City Tundukkan Villarreal 2-0 di Liga Champions, Haaland dan Bernardo Silva Jadi Pahlawan
BERITAKALTIM.CO — Manchester City sukses meraih kemenangan penting atas Villarreal dengan skor 2-0 dalam laga fase grup Liga Champions yang digelar di Stadion de la Ceramica, Rabu (22/10) dini hari WIB. Dua gol kemenangan The Citizens…